Kata Bijak - Perbaiki Diri

menyesali diri takkan pernah merubah apa pun yang telah terjadi..
menyesali diri hanya akan menambah banyak waktu yang akan terbuang..
lebih baik perbaiki diri..
hargai dan isilah detik demi detik hari ini dengan hal-hal positif, sesuai dengan harapan yang diangankan..
semangatlah..

No comments:

Post a Comment